Cerita Buruh yang Berulang
Setiap tahun, aksi Hari Buruh selalu diwarnai dengan tuntutan yang nyaris tak berubah: upah layak, jam kerja manusiawi, cuti haid dan melahirkan, perlindungan terhadap pelecehan seksual dan kekerasan, hingga penolakan sistem outsourcing. Isu-isu yang sama terus disuarakan, dari satu aksi ke aksi berikutnya.
Belum selesai di situ, gelombang PHK yang semakin marak belakangan ini juga menjadi sorotan.
Karena perjuangan buruh bukan agenda tahunan, tapi kenyataan sehari-hari.
#HariBuruh #MayDay2025 #mayday
📲 Ikuti kami di media sosial:
Instagram: [https://www.instagram.com/watchdoc_insta]
Twitter: [https://twitter.com/watchdoc_id]
Tiktok: [https://www.tiktok.com/@watchdoc_id]
Facebook: [https://www.facebook.com/watchdoc.documentary]
Situs: [https://watchdoc.co.id/]
#Watchdoc #DokumenterIndonesia #IsuSosial #Advokasi