PELESTARI – BERKAH SUNGAI BERSIH
Loading advertisement...
Preload Image
Up next

PELESTARI – DONGENG ALAM

Cancel
Turn Off Light
Auto Next
Theater
794 Views
Report Report
Repeat Repeat
More Videos More Videos

PELESTARI – BERKAH SUNGAI BERSIH

Melihat kondisi sungai sekitar rumahnya yang penuh sampah rumah tangga, Bagong Margono berinisiatif membersihkannya. Selama dua tahun dan dengan menggunakan dana pribadinya, Bagong berhasil membersihkan sungai tersebut sepanjang 800 meter.

Berbasis pengelolaan wilayah yang mengutamakan pelestarian alam, lokasi ini akhirnya menjadi destinasi wisata air yang menarik pengunjung dan bernama Watergong. Selain memberikan manfaat terhadap lingkungan, manfaat ekonomi juga dirasakan Bagong dan masyarakat sekitarnya.

Leave your comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *